Friday 27 July 2012

Kumpulan status Bermanfaat Facebook Ahmad Suaidi


“”habislah sudah masa yang suram,slesai sudah drita yang lama..mhn doa dari shbt2 untk kejayaan ummat.””

“”ilmu eta nyaangan..bodoh mah poek.””

“”keluarga adalah merupakan terminal pertama dalam membangun masyarakat...””

“”HARDIKNAS ADALAH MOMENTUM UNTUK KITA BERINTROPEKSI DIRI GUNA PERBAIKAN KWALITAS PENDIDIKAN DI INDONESIA, KHUSUS UNTUK PELAJAR DAN REMAJA JADIKAN HARI INI SEBAGAI HARI PEMBANGKIT SEMANGAT UNTUK MENUJU REMAJA YANG BERKARAKTER ISLAMI DAN BERKEBANGSAAN””

""Orang yang baik adalah bukan orang yang tidak pernah berbuat kesalahan, karena tidak ada orang yang tidak punya kesalahan, akan tetapi orang yang baik adalah orang yang berbuat kesalahan kemudian dia langsung minta maaf dan bertaubat kepada yang MAHA Memaafkan....""

""Ummi adalah Inspirasi untukku...aku yakin surga ada pada baktiku kepadamu Ummi,,,tapi maafkan ananda yang sampai saat ini dan sampai kapanpun tidak akan dapat membalas semua kasih dan sayangmu kepadaku...entah kapan lagi aku dapat berada dipangkuan hangatmu, Ummi hanya doa yang dapat ku berikan padamu...Semoga Allah menerima semua amalmu, memanjangjkan kemanfaatan usiamu, membersihkan harta yang telah kau nafkahkan kepadaku dan kelak di akhirat engkau berada disisi Allah SWT...Doakan aku agar aku selalu taat kepada Allah SWT, dan berbakti padamu, agama bangsa dn negara...Ummi engkau adalah orang yang menjadi sebab kebahagiaanku saat ini...terimakasih Umii....muadah-mudahan anakmu ini pun dapat menjadi sebab atas kebahagiaan orang lain, khususnya anakku cucumu dan keturunan-keturunanku, dan umummya menjadi sebab kebahagiaan orang lain....""

""Semangatku ada pada Senyummu...""

""ternyata jadi pemimpin benar benar harus memahami skalgus mengamalkan surat ali imran ayat terakhir...hmm""

""Sahabat, dialah orang yang ada di sisi kita saat tidak ada seseorang pun yang menghampiri kita. Dialah orang selalu mengingatkan kita ketika kita salah. Dialah orang yang dekat dengan kita saat orang-orang menjauh dari kita. Sahabat adalah sumber ketenangan, padanya ada sebuah sinar yang menerangi kita. Demikian sebagian karakter sahabat yang ada di sekeliling kita.

***********************

Sahabat Sejati...
Mengatakan yang Sesungguhnya

Sahabat Sejati...
Mengantar Kita Menggapai Impian

Sahabat Sejati...
Tidak Meminta Imbalan Apapun

Sahabat Sejati...
Tidak Akan Mengubah Kita

Sahabat Sejati...
Mau Mendengarkan Kita

Apa yang kita alami demi teman kadang-kadang melelahkan
dan menjengkelkan, tetapi itulah yang membuat persahabatan
mempunyai nilai yang indah.

Persahabatan sering menyuguhkan beberapa cobaan, tetapi
persahabatan sejati bisa mengatasi cobaan itu bahkan
bertumbuh bersama karenanya…

Persahabatan tidak terjalin secara otomatis tetapi
membutuhkan proses yang panjang seperti besi menajamkanbesi,
demikianlah sahabat menajamkan sahabatnya. Persahabatan
diwarnai dengan berbagai pengalaman suka dan duka, dihibur-disakiti,
diperhatikan-dikecewakan, didengar-diabaikan, dibantu-ditolak,
namun semua ini tidak pernah sengaja dilakukan
dengan tujuan kebencian.

Seorang sahabat tidak akan menyembunyikan kesalahan
untuk menghindari perselisihan, justru karena kasihnya
ia memberanikan diri menegur apa adanya.

Sahabat tidak pernah membungkus pukulan dengan ciuman,
tetapi menyatakan apa yang amat menyakitkan
dengan tujuan sahabatnya mau berubah.

Proses dari teman menjadi sahabat membutuhkan usaha
pemeliharaan dari kesetiaan, tetapi bukan pada saat kita
membutuhkan bantuan barulah kita memiliki motivasi
mencari perhatian, pertolongan dan pernyataaan kasih
dari orang lain, tetapi justru ia beriinisiatif memberikan
dan mewujudkan apa yang dibutuhkan oleh sahabatnya.

Kerinduannya adalah menjadi bagian dari kehidupan sahabatnya,
karena tidak ada persahabatan yang diawali dengan sikap egoistis.
Semua orang pasti membutuhkan sahabat sejati,
namun tidak semua orang berhasil mendapatkannya.
Banyak pula orang yang telah menikmati indahnya persahabatan, namun
ada juga yang begitu hancur karena dikhianati sahabatnya."""

""Ingin menjadi penyebab Kegahagiaan dan kesuksesan Orang lain...""
Cinta kepada sesuatu menuntut kita untuk rela berkorban...""

Romantika Cinta"""dicubit oleh kekasih, sampai berdarah tak dirasa, bukan nangis malah nyengir tak terkira"""itulah cinta, pengorbanan sudah tidak dirasa sepedih apapun itu tetap setia kepada yang dicinta...hmmm""

""tangan di atas lebih mulia daripada tangan di bawah..."""so...kalo di ksih orang ngambilnya dari atas..""

Allah Ta’ala berfirman,

مَا أَصَابَ مِنْ مُصِيبَةٍ فِي الْأَرْضِ وَلَا فِي أَنْفُسِكُمْ إِلَّا فِي كِتَابٍ مِنْ قَبْلِ أَنْ نَبْرَأَهَا إِنَّ ذَلِكَ عَلَى اللَّهِ يَسِيرٌ (22) لِكَيْلَا تَأْسَوْا عَلَى مَا فَاتَكُمْ وَلَا تَفْرَحُوا بِمَا آَتَاكُمْ وَاللَّهُ لَا يُحِبُّ كُلَّ مُخْتَالٍ فَخُورٍ (23)

“Tiada suatu bencana pun yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauhul Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. (Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu gembira terhadap apa yang diberikan-Nya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri” (QS. Al Hadid: 22-23)

""refleksi setelah berusaha........
filosofis jari tangan,sbgai landasan berfikir untk persatuan dan kesatuan.
slalu ingat-MU meski dalam keramaian..izinkan hati ini tuk slalu mengingat-MU..""

untuk sahabat..." Persahabatan sejati tidak terlihat dari banyaknya pertemuan. Tapi persahabatan sejati terlihat dari tulusnya seorang sahabat menyebut nama sahabatnya dalam setiap doanya""sekarang waktu dzuhur shalat dulu sambil berdo'a untuk sahabat....
Untuk Sahabat-sahabatku tercinta dimanapun berada..."""sebarkan salam dimanapun sahabat berada, jadilah insan yang bermanfaat sesuai dengan potensi sahabat dimanapun berada, tetaplah tawadlu dan tawakkal dimanapun berada, selalu bersabar dalam segala hal dimanapun berada, kuatkanlah kesabaran sahabat dalam menerima rintangan yang mungkin kerap hinggap dihadapan,,,jadilah kumbang yang selalu menumbuhkan simbiosis mutualisme antar sesama...sukses selalu sahabat !!!
NB : Shalat 5 waktu jangan alpa""

""sahabat jangan Gelisah karena Allah swt bersama kita...sahabat jangan kwatir karena Allah tak akan mangkir...sahabat jangan MENGELUH karena Allah tidak pernah Lumpuh...sahabat OPTIMISLAH karena Allah swt selalu menghargai kerja keras hambanya.....""

""Hati hati dengan HATI...salah-salah kita memanage, merawat dan melatihnya...kita bisa terjerumus ke lembah juram nan panasnya Api neraka....""
 
""Orang bijak itu bukanlah orang yang bicara dengan cara bijak...orang bijak adalah orang yang dapat berbuat dan bertindak bijak...orang bijak bukanlah orang tua yang berbicara bijak...tapi orang bijak adalah setiap orang yang dapat menyikapi setiap persoalan dengan tindakan yang bijak,itu baru orang bijak....""

""hai para pemuda, mahasiswa, dan orang yang mengaku dirinya aktivis...hati-hati jauhkan korupsi sejak dini...""

""kepada pemimpin OKP dan PESIDEN MAHASISWA SE-INDONESIA benahi diri agar tidak korupsi dini dlm organisasi,krna dapat dipastikan pemimpin OKP yg melakukan korupsi kecil-kecilan dlm organisasi akan melakukan hal yg sama dlm orgnisasi yg lebih besar""

kita berfikir bukan untuk kita tapi untuk mereka,,,kita sudah cukup dari kita,,,tapi mereka belum cukup tanpa kita...""